Rabu, Maret 23, 2022

PT Equityworld Futures | Harga Emas Hari Ini Kinclong, Kenaikan Harga Emas Antam Paling Tinggi


equityworld - Harga emas hari ini kinclong. Kenaikan harga emas Antam di Pegadaian menjadi yang tertinggi. Harga emas Antam naik hingga Rp7.000 dari Rp1.022.000 per gram menjadi Rp1.029.000 per gram pada Rabu, 23 Maret 2022.

Logam mulia Antam cetakan terkecil 0,5 gram ikut terbang menjadi sebesar Rp566.000. Sementara itu, harga emas Antam seberat 2 gram naik dari sebelumnya Rp1.981.000 menjadi Rp1.993.000. Baca Juga: Rincian Harga Emas Pegadaian Hari Ini: Emas Antam Anjlok, Emas UBS Melonjak Drastis!

Kenaikan harga emas UBS hari ini mencapai Rp2.000 dari Rp994.000 per gram menjadi Rp996.000 per gram. Harga emas UBS berukuran 0,5 gram dan 2 gram kini naik masing-masing menjadi Rp531.000 dan Rp1.976.000.

Berikut ini adalah daftar harga emas Antam dan emas UBS di Pegadaian per Rabu, 23 Maret 2022.

Berat (Gram)Emas AntamEmas UBS
1 Rp. 1.029.000 Rp. 996.000
2 Rp. 1.993.000 Rp. 1.976.000
5 Rp. 4.904.000 Rp. 4.882.000
10 Rp. 9.751.000 Rp. 9.710.000
25 Rp. 24.245.000 Rp. 24.226.000
50 Rp. 48.407.000 Rp. 48.353.000
100 Rp. 96.733.000 Rp. 96.667.000
250 Rp. 241.556.000 Rp. 241.595.000
500 Rp. 482.892.000 Rp. 482.620.000
1.000Rp. 965.743.000Rp. 964.196.000

Sumber : WartaEkonomi, Investing

PT Equityworld Futures

Updated at : Rabu, Maret 23, 2022

0 komentar:

Posting Komentar